Inilah 7 Negara Yang Merdeka Setelah Perang Dunia Kedua Berakhir

Inilah 7 Negara Yang Merdeka – VIPdominolounge – Perang dunia kedua memang menjadi salah satu catatan terkelam dalam sejarah peradaban manusia. Peperangan besar yang melibatkan banyak negara itu telah membawa pengaruh yang besar bagi dunia. Selain munculnya Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) setelah Perang Dunia II (PD2) ada juga hal-hal lainnya seperti Amerika Serikat terlibat perang dingin dengan Uni Soviet hingga pecahnya Korea menjadi dua bagian. Pengaruh lainnya adalah beberapa negara justru menjadi merdeka setelah berakhirnya PD2.

Ya, kemunculan beberapa negara merdeka adalah salah satu sejarah yang terjadi ketika PD2 usai pada tahun 1945 ketika Jerman menyerah usai diserang Uni Soviet dan Jepang yang dibom atom oleh sekutu. Setidaknya ada tujuh negara yang kemudian merdeka setelah PD2. Negara mana saja itu?

Filipina

Inilah 7 Negara Yang Merdeka

Negara kepuluan di Asia Tenggara ini dijajah oleh Amerika Serikat sebelum Perang Dunia II. Kemudian pada 1934 AS membentuk The Tydings–McDuffie Act yaitu sebuah commonwealth masa peralihan sebelum Filipina benar-benar merdeka dan itu berlangsung selama dua belas tahun setelah PD2 berakhir, AS menepati janjinya dan Filipina merdeka pada tanggal 4 Juni 1946 dan yang menjadi presiden pertamanya adalah Manuel Roxas Acuna.

Inilah 7 Negara Yang Merdeka, Indonesia

Rasanya untuk yang satu ini tidak usah dijelaskan panjang lebar lagi karena toh agan sendiri sudah sering mendengar sejarah kemerdekaan Indonesia. Namun yang jelas Indonesia adalah salah satu negara pertama yang merdeka setelah Perang Dunia II berakhir dan bahkan hanya selang beberapa hati setelah Jepang menyerah kepada sekutu. 17 Agustus 1945 menjadi hari yang besar bagi bangsa ini. Meski demikian terjadi rentetan perang kemerdekaan hingga tahun 1949 saat Belanda mengakui kemerdekaan Indonesia.

China

Inilah 7 Negara Yang Merdeka

Daratan China dulunya berbentuk dinasti monari namun semuanya runtuh saat peperangan terjadi. Setelah Perang Dunia II China menjadi salah satu negara yang besar. Terjadi sebuah konflik antara komunis dan nasionalis yang berlangsung pada tahun 1946. Namun komunis berhasil menang dan menyingkirkan kubu nasionalis hingga ke Taiwan. Secara resmi Republik Rakyat China berdiri pada 1 Oktober 1949 dengan Mao Zedong sebagai presiden pertamanya.

Inilah 7 Negara Yang Merdeka, Pakistan

Ya, Pakistan adalah pecahan dari India yang merdeka pada 15 Agustus 1947. Meski telah merdeka, Pakistan masih saja dirundung kekacauan seperti hubungan yang panas dengan India hingga sekarang, dll. Selain itu terjadi masalah antara Pakistan Timur dan Pakistan Barat di mana Pakistan Timur merasa tidak puas dengan kondisi yang ada. Hal itu membuat Pakistan Timur mendirikan negara Bangladesh pada tahun 1971.

Malaysia

Inilah 7 Negara Yang Merdeka

Berbeda dengan Indonesia yang merdeka lewat cara perjuangan, Malaysia merdeka lewat pemberian yang cuma-cuma. Selepas PD2, Inggris kembali menduduki Malaysia namun beberapa waktu kemudian mementuk Union of Malaya. Pemerintah Inggris dan Malaya mengadakan perundingan yang akhirnya terjadi kesepakatan berupa pengakuan kemerdekaan dan pada 31 Agustus 1957 berdiri Perserikatan Malaya. Pada tahun 1965 Singapura memisahkan diri dari Malaysia dan menjadi negara berdaulat.

Inilah 7 Negara Yang Merdeka, Myanmar (Burma)

Seperti kebanyakan negara lainnya di Asia pada PD2, Myanmar diduduki oleh Jepang dan setelah Jepang pergi karena kalah dalan peperangan, Myanmar diduduki oleh Inggris. Namun setelah rentetan perjuangan yang dilakukan para tokoh nasional Myanmar, terjadi perundingan pada tahun 1947 dan hasilnya Inggris menjanjikan kemerdekaan setahun lagi. Pada 4 Januari 1948 Myanmar resmi menjadi negara yang berdaulat.

India

Inilah 7 Negara Yang Merdeka

India ratusan tahun dijajah oleh Inggris dan nampaknya perlawanan dengan cara peperangan sangat sulit untuk berhasil. Pasca PD2 India berusaha untuk merdeka dengan cara tanpa kekerasan dan salah satunya dilakukan oleh Mahatma Gandhi. Perundingan terjadi pada tahun 1947 dan Inggris berjanji akan memberikan kemerdekaan setahun lagi. Namun kemerdekaan itu dipercepat disertai pecahnya Pakistan. India merdeka pada tanggal 15 Agustus 1947. Pokeronline

Inilah 7 Negara Yang Merdeka, Korea Selatan

Inilah 7 Negara Yang Merdeka

Perlu diketahui jika Korsel dan Korut masih bersatu sebagai sebuah negara seteleh merdeka pada 15 Agustus 1945 di mana negara ini terbebas dari penjajahan Jepang. Namun baru tiga tahun kemudian tepatnya pada 1948 pemerintahan nasional dibentuk. Inilah yang menjadi awal perpecahan Korea yaitu pro Moskow dan pro Amerika. Presiden pertama Korea yang terpilih adalah Syngman Rhee dan kemudian konflik terjadi dan terbentuklah Korea Utara dengan presiden pertamanya, Kim Il Sung.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *